Lectio Divina

24
Sep

Nama Allah Dan Sabat

Seiring dengan maraknya masalah ini, kasus pencemaran nama baik cukup menjadi perhatian belakangan ini. Tidak seorang pun yang mau namanya dicemarkan. Kita bahkan tidak suka nama kita disebut sembarangan, apalagi […]

23
Sep

Allah Lain Dan Patung

Belakangan ini, angka perceraian kian meningkat. Salah satu pemicu utamanya adalah perselingkuhan. Tidak ada yang suka diduakan. Mendengar berita perselingkuhan atau pengkhianatan saja kita bisa marah dan tidak terima, apalagi […]

22
Sep

Pengintai Yang Bertikai

“Mungkin ini saatnya Anda memakai kacamata plus.” Apabila Anda familiar dengan kalimat ini, itu berarti Anda sudah memasuki usia empat puluh ke atas. Di usia ini Anda membutuhkan bantuan kacamata […]

21
Sep

Perjanjian Allah

Sebuah perjanjian biasanya diajukan oleh pihak yang berkepentingan atau pemohon kepada termohon. Dalam hal ini, pemohon ada dalam posisi yang lebih ‘rendah’ dibandingkan dengan termohon. Namun hal ini berbeda dengan […]

20
Sep

Keluar Dari Mesir

Pernahkah Anda mendengar slogan yang berkata “butuh bukti bukan janji”? Ungkapan ini sering dipakai dalam berbagai konteks, misal dalam mempromosikan barang, dalam gurauan sehari-hari, bahkan bisa juga dimunculkan dalam konteks […]

19
Sep

Paskah

Pernahkah Anda merasakan atau membayangkan hidup ini tiba-tiba berubah drastis dalam sekejap mata? Manjawab pertanyaan ini, saya cukup yakin, ingatan tentang pandemi Covid-19 yang melanda seluruh dunia, termasuk Indonesia, akan […]

18
Sep

Kuasa Dan Kedaulatan Allah

Setiap bidang kehidupan kita, umumnya sangat berkaitan erat dengan kuasa atau otoritas yang berlaku dimana kita hidup. Dengan kata lain, kuasa dan otoritas pemerintahan Indonesia merupakan elemen penting untuk kita […]

17
Sep

Taat Kepada Panggilan Allah

Seringkali kita melihat betapa bahagianya seorang anak dipanggil dan dinyatakan sebagai juara satu dalam perlombaan yang dimenangkan. Ini merupakan sebuah momentum yang tidak mudah dilupakan. Panggilan Allah seringkali melibatkan pemahaman […]

16
Sep

Tindasan Yang Kejam

Nicky Cruz adalah mantan pemimpin geng yang sangat ditakuti di New York City pada tahun 1950-an. Kehidupannya sejak awal di Puerto Rico dipenuhi dengan kebencian, kekerasan, kriminalitas, dan penolakan terhadap […]

15
Sep

Penyelamatan Allah

John Newton (1725–1807) menghabiskan sebagian besar hidupnya di kapal. Dia terlibat dalam perdagangan budak dan terjebak dalam banyak dosa. Tuhan menyelamatkan nyawa Newton beberapa kali di laut, namun Newton masih […]

1 22 23 24 235